Senin, 21 Oktober 2013

Kamera Digital DSLR Terbaik

Pada postingan ini saya ingin menulis tentang kamera DSLR, sesuai judul yaitu Kamera Digital DSLR Terbaik, ranking terbaik ini berdasarkan website luar negeri yang mengulas tentang kamera digital slr, tentunya seorang fotografer pasti mempunyai selera masing-masing, silahkan memberikan komen dibawah untuk tipe merek kamera dslr anda yang menurut anda pasti yang terbaik. Oh ya mungkin ada beberapa dari anda yang belum tahu apa singkatan dari DSLR. Kepanjangan dari dslr adalah Digital Single Lens Reflex, pengertiannya kamera digital yang menggunakan teknologi cermin otomatis dan pentaprisma atau pentamirror untuk melanjutkan cahaya dari lensa mengarah ke viewfinder. Yang menjadikan perbedaan antara kamera DSLR dengan kamera digital pada umumnya adalah pada fungsi sensor. Fungsi sensor pada kamera digital biasa fungsi sensor untuk menangkap gambar atau cahaya akan diterukan ke lcd. Sedangkan teknologi DSLR gambar akan diteruskan ke optical viewfinder hasil dari cahaya yang dipantulkan melalui cermin dan pentaprism. Sehingga dapat diambil kesimpulan pada kamera konvensional biasa sensor akan bekerja tanpa henti untuk menampilkan image ke layar LCD atau elektronik viewfinder. Sedangkan pada DSLR sensor akan bekerja hanya pada saat pengambilan foto saja.
Nikon D5100 16.2MP CMOS Digital SLR Camera with 18-55mm f/3.5-5.6 AF-S DX VR Nikkor Zoom Lens
Harga: $699.00

-->
Gambar Kamera Nikon D5100 16.2 MP CMOS Digital SLR
Spek :
3 inci, 921,000-dot Super-Density horizontal type Vari-Angle LCD Monitor
In-camera Special Effects Mode
In-camera HDR (High Dynamic Range)
Full 1080p HD Movies dengan Full Time Autofocus
Sedikit review : Sistem 11-point AF D5100 yang memberikan fleksibilitas untuk menyusun gambar sehingga subjek dapat tertangkap tajam. Scene Recognition System berfungsi menjaga subjek utama Anda agar tetap fokus.

-->
Canon EOS Rebel T3i 18 MP CMOS APS-C Sensor DIGIC 4 Image
Harga: $799.00

Gambar Kamera Canon EOS Rebel T3i 18 MP CMOS APS-C Sensor DIGIC
Spek:
18.0 MP CMOS sensor dan DIGIC 4 Image Processor untuk kualitas gamabr tertinggi dan kecepatan pengambilan gambar
ISO 100 – 6400 untuk pengambilan gambar dari cahaya terang ke cahaya redup
Vari-angle 3.0 inci Clear View LCD monitor (3:2) untuk pengambilan gambar pada sudut tinggi atau rendah
Fitur Video Snapshot untuk peningkatan pengambilan gambar video
Untuk mengetahui kurs dollar sekarang, bisa menggunakan link Conversion di atas.
Betwin188.com Agen Bola Terbaik Dukung Anti Rasisme EURO 2012

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management